5 Tips Jitu Agar Tidak Malas Sholat

Sholat - Ada pepatah yang mengatakan bahwa Shalat adalah tiang Agama. Jadi orang yang tidak sholat adalah orang yang tidak punya pedoman hidup, memang setan adalah musuh abadi manusia didunia, buktinya mereka selalu mencari cara dan terus berusaha untuk menjerumuskan manusia ke jalan kemungkaran yang sangat dilaknat oleh oleh Allah SWT, salah satu cara mereka adalah membuat kita malas untuk melakukan Sholat.



Nah berikut ini adalah beberapa tips yag mungkin bisa memabantu kita untuk mengatasi rasa malas untuk melakukan sholat...


1. Niat

Segala perbuatan tergantung pada niatnya. Niatkan pada diri kita untuk selalu shalat tepat di awal waktu. Bersungguh-sungguhlah melawan rasa malas itu. Jangan sampai rasa malas menguasai diri kita.

2. The power of habit

Biasakanlah untuk shalat lima waktu berjama'ah dimasjid ( bagi pria), walau pada awalnya terasa berat tapi kalau sudah dibiasakan akan terasa ringan bahkan kita akan merasa rugi bila meninggalkannya.

3. Kontrol diri

Jika rasa malas itu kembali menggerogoti kita, lawan saja. Ingat kewajiban kita sebagai orang muslim, ingatlah balasan/adzab Allah terhadap orang-orang yang meninggalkan shalat.

4. Jangan pernah di tunda

Jika adzan telah dikumandangkan,segeralah untuk berwudhu. Apabila sedang melakukan aktivitas sepenting apapun, berhentilah sejenak. Ini mungkin yang susah dilakukan, tapi menunda shalat akan menimbulkan rasa malas nantinya. Jangan tunda, segera laksanakan shalat.

5. Komitmen

Komitmen terhadap diri sendiri. Shalat itu kewajiban, dan kewajiban itu harus dilaksanakan. Lakukan terus secara konsisten, sehingga shalat pun berubah fungsi menjadi kebutuhan.
Rasa malas itu bisa datang kepada siapa saja. Tergantung bagaimana kita menyikapinya. Yang terpenting adalah niat, usaha, kemauan dan komitmen untuk melakukan dan menjaga shalat 5 waktu dengan tepat waktu.

Semoga setelah membaca Artikel ini kita semua jadi lebih baik lagi ibadahnya, terutama SHOLAT 5 waktu.
"Jadikan Hari ini Lebih Baik dari Hari Kemarin, dan Jadikanlah Hari Esok Lebih Baik dari Hari Ini"

Silahkan Di Download || Password File: berly7segaf.blogspot.com || Terima Kasih || Tanya Jawab Seputar WE9 Silahkan Isi Form Group WhatsApp Diatas.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »
Show comments
Hide comments

:)
:(
hihi
:-)
:D
=D
:-d
;(
;-(
@-)
:P
:o
:>)
(o)
:p
:-?
(p)
:-s
(m)
8-)
:-t
:-b
b-(
:-#
=p~
$-)
(y)
(f)
x-)
(k)
(h)
cheer

Random Artikel

  • Face N Hair James Rodriguez 2016 Winning Eleven 9
    Silahkan Download Dibawah ini... Editor By : KOOLPRO
  • Face and Hair Gareth Bale 2016 Winning Eleven 9
    Selamat soreee... Selamat menjalankan ibadah Puasaa..... Yapp,, langsung aja yg mau update face n…
  • Al-Kisah - Wahai Anakku Kabarkan Kepadaku Tentang Akhirat
    Imam Ibnul Qayyim rahimahullah pernah mengisahkan :  "Seorang anak perempuan meninggal…
  • Ball 2017 Winning Eleven 9
    Update Ball Winning Eleven 9 2017
  • Mata Kuliah Semester 1
    Semester 1 Agama Bahasa Inggris I Logika & Algoritma I Algoritma & Pemrograman I PTIK Teori…
  • Crash Team Racing ( CTR ) PSX-Emulator
    File Info: System: Playstation Emulator: Psx File Size : 237 MB Cara Memainkan: 1. Pastikan…